MIME / IANA | us-ascii |
---|---|
Alias | ISO-IR-006,[1] ANSI_X3.4-1968, ANSI_X3.4-1986, ISO_646.irv:1991, ISO646-US, us, IBM367, cp367[2] |
Bahasa | Inggris |
Klasifikasi | Seri ISO 646 |
Ekstensi | |
Didahului oleh | ITA 2, FIELDATA |
Dilanjutkan oleh | ISO 8859, Unicode |
Encoding terkait | PETSCII |
(ASCII) singkatan dari American Standard Code for Information Interchange atau Kode Standar Amerika untuk Pertukaran Informasi (/ˈæski/ ⓘ ASS-kee),[3] adalah standar pengodean karakter untuk alat komunikasi. Kode ASCII mewakili teks dalam komputer, peralatan telekomunikasi, dan perangkat lainnya. Kebanyakan skema pengkodean karakter modern didasarkan pada ASCII, meskipun mereka mendukung banyak karakter tambahan.
Internet Assigned Numbers Authority (IANA) lebih memilih nama US-ASCII untuk pengkodean karakter ini.[4]
ASCII adalah salah satu tonggak IEEE.
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama IANA_2007