County metropolitan | |
---|---|
Kategori | County |
Letak | Inggris |
Dibentuk di | Region |
Dibentuk oleh | Undang-Undang Pemerintahan Daerah 1972 |
Dibentuk | 1 April 1974 |
Jumlah wilayah | 6 |
Status tambahan | County seremonial |
Penduduk | 1,2–2,8 juta |
Pembagian administratif | Distrik metropolitan |
County metropolitan adalah jenis pembagian administratif di Inggris yang awalnya berfungsi sebagai pemerintahan daerah. Terdapat enam county metropolitan: Manchester Raya, Merseyside, Yorkshire Selatan, Tyne and Wear, Midlands Barat dan Yorkshire Barat.