Diagram populasi beragama mayoritas di setiap negara
Denominasi per tahun 2020
Katolik
16,88 %
Protestan
11,41 %
Ortodoks
3,7 %
Denominasi Kristen lainnya
0,4 %
Islam Sunni
22,39 %
Islam Syiah
2,48 %
Tidak beragama
15,58 %
Waisnawa
10,24 %
Saiwa
4,03 %
Sakta
0,48 %
Tradisi Hindu lainnya
0,39 %
Buddhisme
6,62 %
kepercayaan tradisional
5,61 %
Agama lain
0,79 %
Denominasi atau mazhab merupakan suatu kelompok di bawah agama tertentu yang mempraktikkan tradisi yang serupa tetapi juga berbeda dengan kelompok-kelompok lain di bawah naungan agama yang sama. Istilah ini utamanya mengacu pada denominasi Kristen (misalnya Ortodoks , Katolik , dan berbagai jenis Protestantisme ), tetapi juga digunakan untuk menggambarkan gerakan keagamaan Yahudi (misalnya Yahudi Karait , Ortodoks , Konservatif , Reformasi , dan Rekonstruksionis ), serta mungkin saja merujuk pada berbagai jenis kelompok dalam Islam, seperti cabang (Sunni dan Syiah ),[ 1] [ 2] sekte,[ 3] mazhab fikih ,[ 4] mazhab teologi ,[ 5] dan gerakan keagamaan.[ 6] [ 7]
Denominasi agama terbesar di dunia adalah Islam Sunni .[ 8] [ 9] [ 10] [ 11]
^ Aaron W. Hughes (2013). Muslim Identities: An Introduction to Islam . Columbia University Press. hlm. 62. ISBN 9780231531924 .
^ Theodore Gabriel, Rabiha Hannan (2011). Islam and the Veil: Theoretical and Regional Contexts . Bloomsbury Publishing. hlm. 58. ISBN 9781441161376 .
^ Aaron W. Hughes (2013). Muslim Identities: An Introduction to Islam . Columbia University Press. hlm. 129. ISBN 9780231531924 .
^ Muzaffar Husain Syed, Syed Saud Akhtar, B D Usmani (2011). Concise History of Islam . Vij Books India. hlm. 73. ISBN 9789382573470 .
^ Ali Paya (2013). The Misty Land of Ideas and The Light of Dialogue: An Anthology of Comparative Philosophy: Western & Islamic . ICAS Press. hlm. 23. ISBN 9781904063575 .
^ Joseph Kostiner (2009). Conflict and Cooperation in the Gulf Region . Springer Science & Business Media. hlm. 212. ISBN 9783531913377 .
^ Muhammad Moj (2015). The Deoband Madrassah Movement: Countercultural Trends and Tendencies . Anthem Press. hlm. 13. ISBN 9781783084463 .
^ "Number of Muslims ahead of Catholics, says Vatican | Religion | The Guardian" . amp.theguardian.com . Diakses tanggal 2021-08-26 .
^ Bialik, Carl (2008-04-09). "Muslims May Have Overtaken Catholics a While Ago" . Wall Street Journal (dalam bahasa Inggris). ISSN 0099-9660 . Diakses tanggal 2021-08-26 .
^ CARL BIALIK (9 April 2008). "Muslims May Have Overtaken Catholics a While Ago" . The Wall Street Journal . Diakses tanggal 5 September 2015 .
^ Connie R. Green, Sandra Brenneman Oldendorf, Religious Diversity and Children's Literature: Strategies and Resources , Information Age Publishing, 2011, p. 156.