Dinasti Zhōu 周 | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
690–705 | |||||||||
Dinasti Zhou sekitar tahun 700 | |||||||||
Status | Kekaisaran | ||||||||
Ibu kota | Luoyang | ||||||||
Bahasa yang umum digunakan | Tionghoa | ||||||||
Agama | Buddha, Taoisme, Khonghucu, Agama tradisional Tiongkok | ||||||||
Pemerintahan | Monarki absolut | ||||||||
Maharani | |||||||||
• 690–705 | Wu Zetian | ||||||||
Sejarah | |||||||||
• Didirikan oleh Wu Zetian | 16 Oktober 690 | ||||||||
• Dibubarkan | 22 Februari 705 | ||||||||
• Penggulingan Wu Zetian | 705 | ||||||||
| |||||||||
Dinasti Zhou (690 - 705) adalah dinasti Tiongkok yang didirikan oleh seorang wanita bernama Wu Zhao (kemudian dikenal sebagai Wu Zetian). Dinasti ini juga kerap disebut sebagai Dinasti Zhou Kedua, untuk membedakannya dengan Dinasti Zhou pertama yang didirikan keluarga Jī (姬) yang berkuasa pada tahun 1046 SM–256 M.