Frans Johan Louwrens Ghijsels

Infobox orangFrans Johan Louwrens Ghijsels
Biografi
Kelahiran8 September 1882 Edit nilai pada Wikidata
Kematian2 Maret 1947 Edit nilai pada Wikidata (64 tahun)
Data pribadi
PendidikanUniversitas Teknik Delft Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanarsitek, Perencana kota Edit nilai pada Wikidata
Bekerja diAlgemeen Ingenieurs- en Architectenbureau (AIA) (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata

Frans Johan Louwrens Ghijsels (8 September 1882 – 2 Maret 1947) dulu adalah seorang arsitek dan perencana perkotaan yang bekerja di Belanda dan Hindia Belanda.[1] Ghijsels adalah pendiri AIA, konsultan arsitektur terbesar di Hindia Belanda. Ghijsels pun menjadi salah satu arsitek yang berperan penting dalam mengembangkan karakteristik gaya modern Hindia Belanda.

  1. ^ "Ir. FJL. Ghijsels". Tropenmuseum. Tropenmuseum. 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-03. Diakses tanggal 25 February 2015. 

Developed by StudentB