Geografi Suriname

Geografi Suriname
Suriname
BenuaAmerika Selatan
KawasanKaribia
Koordinat4°00′N 56°00′W / 4.000°N 56.000°W / 4.000; -56.000
WilayahPeringkat 90
163,820 km² (Kesalahan ekspresi: Karakter tanda baca "," tidak dikenal. mil²)
95.33% daratan
4.67 % perairan
Perbatasanpanjang total 1,707 km (1,061 mi)
Titik tertinggiJuliana Top
1.230 meter (4.040 ft)
Titik terendahLaut Karibia
0 meter (0 ft)
Sungai terpanjangSungai Courantyne
724 km (450 mi)
Danau terbesarWaduk Brokopondo
1,560 km (0,969 mi)
Peta topografi Suriname

Suriname terletak di bagian utara Amerika Selatan dan merupakan bagian dari Amerika Selatan Karibia, negara ini berbatasan dengan Samudra Atlantik di Utara, antara Guyana Prancis dan Guyana. Sebagian besar wilayahnya ditutupi oleh hutan hujan tropis, yang mengandung keanekaragaman flora dan fauna yang sebagian besar semakin terancam punah. Populasinya relatif kecil, sebagian besar tinggal di sepanjang pesisir pantai.


Developed by StudentB