bahasa Rusia: Русская православная церковь | |
Singkatan | ROC |
---|---|
Penggolongan | Ortodoks Timur |
Orientasi | Ortodoksi Rusia |
Kitab suci | Septuaginta, Perjanjian Baru |
Teologi | Teologi Ortodoks Timur |
Bentuk pemerintahan | Episkopal |
Badan pemerintahan | Sinode Suci Gereja Ortodoks Rusia |
Struktur | Komuni |
Uskup Agung | Patriark Kirill dari Moskwa |
Uskup | 382 (2019)[1] |
Kependetaan | 40.514 pendeta penuh waktu, termasuk 35.677 penatua dan 4.837 diakon[2] |
Paroki | 38.649 (2019)[1] |
Keuskupan | 314 (2019)[3] |
Monasteries | 972 (474 pria dan 498 wanita) (2019)[1] |
Perhimpunan | Dewan Gereja-Gereja Sedunia[4] |
Bahasa | Slavonik Gereja, bahasa lokal |
Liturgi | Ritus Bizantin |
Kantor pusat | Biara Danilov, Moskwa, Rusia 55°42′40″N 37°37′45″E / 55.71111°N 37.62917°E |
Pendiri | Santo Vladimir yang Agung Rasul andreas[5][a] |
Didirikan | 988 Rus' Kiev |
Kemerdekaan | 1448, de facto[8] |
Pengakuan |
|
Pecahan |
|
Umat | 110 juta (95 juta di Rusia, total 15 juta di gereja-gereja otonom yang terhubung[9][10][11][12] |
Nama lain | Gereja Rusia Patriarkat Moskow |
Situs web resmi | patriarchia.ru |
Bagian dari seri tentang |
Gereja Ortodoks Timur |
---|
Ikhtisar |
Gereja Ortodoks Rusia atau Patriark Moskwa (Russian: Русская православная церковь (Russkaya pravoslavnaya tserkov), atau Московский патриархат (Moskovskiy patriarkhat) (kemudian mengarah ke nama resmi lainnya[13]), Поместная российская православная церковь (Pomestnaya rossiyskaya pravoslavnaya tserkov) sebelum pembentukan institusi baru pada 1943, juga dikenal sebagai Gereja Kristen Ortodoks Rusia, adalah lembaga Kekristenan yang merupakan otokefali Gereja Ortodoks di bawah yurisdiksi patriark Moskow, dalam komuni bersama Gereja Ortodoks Timur lainnya.
Gereja Ortodoks Rusia saat ini mengklaim yurisdiksi eksklusif atas orang-orang Kristen Ortodoks Timur, terlepas dari latar belakang etnis mereka, yang tinggal di bekas republik anggota Uni Soviet, tidak termasuk Georgia. Gereja Ortodoks Rusia juga menciptakan otokefali Gereja Ortodoks Jepang dan Gereja Ortodoks Tiongkok. Keuskupan Gereja Ortodoks Rusia di Belarus dan Latvia sejak jatuhnya Uni Soviet pada 1990-an menikmati berbagai tingkat pemerintahan sendiri, meskipun statusnya kurang dari otonomi gerejawi formal.
Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref>
untuk kelompok bernama "lower-alpha", tapi tidak ditemukan tag <references group="lower-alpha"/>
yang berkaitan