Invarian (fisika)

Pada fisika teoretis, invarian atau karar adalah sebuah besaran sistem fisik yang bersifat tetap (tidak berubah) jika diterapkan suatu fungsi transformasi. Dalam istilah fisika, invariansi juga berarti tidak adanya perubahan hukum fisika dalam sistem yang diterapkan suatu fungsi transformasi.

Invariansi merupakan konsep penting dalam fisika teoretis modern.


Developed by StudentB