Kakheti
კახეთი | |
---|---|
Koordinat: 41°45′N 45°43′E / 41.750°N 45.717°E | |
Country | Georgia |
Ibu kota | Telavi |
Distrik | Daftar
|
Pemerintahan | |
• Gubernur | Irakli Kadagishvili[1] |
Luas | |
• Total | 11,310 km2 (4,370 sq mi) |
Populasi (Sensus 2014) | |
• Total | 318,583 |
• Kepadatan | 28/km2 (73/sq mi) |
Kode ISO 3166 | GE-KA |
IPM (2017) | 0.757[2] high · 5th |
Kakheti (bahasa Georgia: კახეთი) adalah salah satu dari sembilan region mkhare (region) di Georgia. Secara geografi, wilayah Kakheti berbukit-bukit dan terkurung daratan. Region ini terletak di Georgia sebelah timur dan memiliki perbatasan internasional dengan Rusia dan Azerbaijan. Kakheti dikenal sebagai region yang signifikan dalam industri wine yang secara lokal disebut qvevri dan perkebunan anggur di Georgia.[3] Dengan luas 11.310 km2, region ini adalah region terluas di Georgia.[4]