Kha dengan kait (Ӽ ӽ; italik: Ӽ ӽ) adalah huruf dari Alfabet Kiril.[1] Dalam Unicode, huruf ini dipanggil "Ha with hook".[1] Itu berasal dari Huruf Kiril Kha (Х х Х х) dengan menambahkan sebuah kait ke kaki kanan.
Kha dengan kait digunakan dalam alfabet dari Itelmen dan Nivkh, dan itu melambangkan Konsonan desis tekak nirsuara /χ/. Kha dengan kait juga digunakan dalam Bahasa Aleut (dialek Bering).[2] Itu adalah huruf ketigapuluh sembilan dari Alfabet Aleut modern .
Huruf Kha dengan diakritik penurun (Ҳ ҳ Ҳ ҳ) kadang-kadang digunakan untuk melambangkan suara ini dengan bentuk yang lain.
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama Unicode