Kota Mataram

Kota Mataram
Islamic Centre Mataram
Islamic Centre Mataram
Bendera Kota Mataram
Lambang resmi Kota Mataram
Julukan: 
Kota Seribu Masjid
Motto: 
Kota Mataram Maju, Religius dan Berbudaya
Peta
Peta
Kota Mataram di Kepulauan Sunda Kecil
Kota Mataram
Kota Mataram
Peta
Kota Mataram di Indonesia
Kota Mataram
Kota Mataram
Kota Mataram (Indonesia)
Koordinat: 8°35′S 116°07′E / 8.58°S 116.12°E / -8.58; 116.12
Negara Indonesia
ProvinsiNusa Tenggara Barat
Tanggal berdiri31 Agustus 1993
Jumlah satuan pemerintahan
Daftar
  • Kecamatan: 6 [1]
  • Kelurahan: 50 [1]
Pemerintahan
 • Wali KotaMohan Roliskana
 • Wakil Wali KotaMujiburrahman
 • Sekretaris DaerahLalu Alwan Basri
Luas
 • Total61,30 km2 (23,67 sq mi)
Populasi
 (30 Juni 2024)[2]
 • Total459.683
 • Kepadatan7,500/km2 (19,000/sq mi)
Demografi
 • Agama
  • 82,48% Islam
  • 13,72% Hindu
  • 0,92% Buddha[2]
 • BahasaIndonesia, Sasak, Bali
 • IPMKenaikan 79,59 (2022)
tinggi[3]
Zona waktuUTC+08:00 (WITA)
Kode BPS
5271 Edit nilai pada Wikidata
Kode area telepon0370
Pelat kendaraanDR
Kode Kemendagri52.71 Edit nilai pada Wikidata
APBDRp 1.412.049.871.000,-[4]
PADRp 350.255.500.000,-
DAURp 641.141.879.000,- (2020)
Situs webwww.mataramkota.go.id


Kota Mataram merupakan kota terbesar sekaligus ibu kota dari provinsi Nusa Tenggara Barat, Indonesia. Adat Sasak cukup mewarnai masyarakat di kota ini. Mataram merupakan Kota Inti kawasan Metropolitan Mataram Raya kawasan metropolitan terbesar kedua di Kepulauan Nusa Tenggara setelah Sarbagita. Jumlah penduduk kota Mataram pertengahan tahun 2024 sebanyak 459.683 jiwa, dengan kepadatan penduduk sebanyak 7.500 jiwa/km2.[2]

  1. ^ a b c "Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan". Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-09-19. Diakses tanggal 05-12-2018. 
  2. ^ a b c "Visualisasi Data Kependudukan - Kementerian Dalam Negeri 2024" (visual). www.dukcapil.kemendagri.go.id. Diakses tanggal 19 November 2024. 
  3. ^ "Metode Baru Indeks Pembangunan Manusia 2021-2022". www.bps.go.id. Diakses tanggal 14 Agustus 2023. 
  4. ^ "APBD 2018 ringkasan update 04 Mei 2018". 2018-05-04. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-07-06. Diakses tanggal 2018-07-06. 

Developed by StudentB