Makam Dinasti Ming

Aula Changling di komplek makam Kaisar Yongle

Makam Dinasti Ming adalah sebuah kompleks pemakaman yang dibangun khusus untuk penguasa Dinasti Ming di Tiongkok.[1] Komplek pemakaman Ming dianggap sebagai salah satu pemakaman yang terbesar di dunia selain Piramida Mesir kuno. Di dalam satu lokasi yang sama, terdapat sebanyak 13 makam kaisar serta beberapa komplek khusus untuk para permaisuri.

  1. ^ (Inggris) Paludan, Ann (1998). Chronicle of the Chinese Emperors: The Reign-By-Reign Record of the Rulers of Imperial China. Thames & Hudson; First Edition edition. ISBN 978-0-500-05090-3. 

Developed by StudentB