Santo Markus Penginjil | |
---|---|
Penginjil, Martir | |
Lahir | Abad 1 Masehi Kirene, Cyrenaica, according to Coptic tradition[1] |
Meninggal | Alexandria 68 Masehi |
Dihormati di | Semua Gereja Kristen |
Pesta | 25 April |
Santo Markus Penginjil (bahasa Latin: Mārcus; bahasa Yunani: Μᾶρκος; bahasa Koptik: Μαρκοϲ; bahasa Ibrani: מרקוס) seorang Kristen yang hidup pada abad ke-1 dan diyakini sebagai penulis Injil Markus (bagian Perjanjian Baru di Alkitab Kristen). Di sejumlah bagian Alkitab namanya ditulis "Yohanes yang disebut (juga) Markus".[2]