Penganiayaan terhadap umat Katolik di era modern

Penganiayaan terhadap umat Katolik di era pasca–Perang Dingin mengacu pada penganiayaan terhadap umat Kristen dari tahun 1989 hingga saat ini. Sebagai bagian dari masalah global penganiayaan agama, penganiayaan terhadap umat Kristen di era ini terjadi di Afrika, Amerika, Eropa, Asia, dan Timur Tengah.


Developed by StudentB