Artikel ini memerlukan pemutakhiran informasi. |
Presiden Republik Haiti | |
---|---|
Jenis | Kepala negara |
Anggota | Dewan Menteri |
Kediaman | Istana Negara |
Kantor | Port-au-Prince, Haiti |
Masa jabatan | Lima tahun Dapat diperbarui sekali secara tidak berurutan |
Pendahulu | Daftar raja Haiti |
Dibentuk | 17 Februari 1807 |
Pejabat pertama | Alexandre Pétion |
Suksesi | Garis suksesi |
Gaji | 250,000 Gourde per bulan[1] |
Situs web | La Présidence |
Presiden Republik adalah kepala negara Haiti. Kekuasaan eksekutif di Haiti dibagi antara presiden dan kepala pemerintah yang dipimpin oleh Perdana Menteri Haiti.[A133] Presiden saat ini adalah Ariel Henry, sebagai penjabat sejak 20 Juli 2021.[2][3][4] Penjabat presiden Haiti saat ini adalah Dewan Presiden Transisi, yang menjabat pada 25 April 2024 sebagai upaya mengatasi kebuntuan politik dan krisis di Haiti.[5]