Irlandia
Perlihatkan Bumi Perlihatkan peta Eropa Perlihatkan peta Bendera Lokasi Irlandia (hijau gelap) – di Eropa (hijau & abu-abu gelap) – di Uni Eropa (hijau)
Ibu kota Dublin 53°21′N 6°16′W / 53.350°N 6.267°W / 53.350; -6.267 Bahasa resmi Kelompok etnik 82,2% Kulit putih Irlandia 9,5% Kulit putih lainnya 2,6% Tidak menyebutkan 2,1% Asia lainnya / Asia Irlandia 1,5% lainnya 1,2% Kulit hitam Irlandia / Kulit hitam Afrika 0,7% Penjelajah Irlandia 0,1% Kulit hitam lainnya Agama (2016)
Pemerintahan Kesatuan parlementer republik konstitusional Michael D. Higgins Simon Harris Micheál Martin
Legislatif Oireachtas Seanad Dáil 24 April 1916 21 Januari 1919 6 Desember 1921 6 Desember 1922 • Konstitusi saat ini
29 Desember 1937 18 April 1949 1 Januari 1973
- Total
70.273 km2 (118 ) 2,00 - Perkiraan 2022
5.159.536[ 2] (122 ) - Sensus Penduduk 2016
4.761.865[ 3] 71.3/km2 (113 ) PDB (KKB ) 2022 - Total
$633 miliar[ 4] (40 ) $124.596[ 4] (3 )PDB (nominal) 2021 - Total
$516 miliar[ 4] (30 ) $101.509[ 4] (2 )Gini (2021) ▼ 26,9[ 5] rendah · 23 IPM (2021) 0,945[ 6] sangat tinggi · 8 Mata uang Euro (€) (EUR
)Zona waktu GMT /WET (UTC )UTC +1 (IST / WEST )Format tanggal dd/mm/yyyy Lajur kemudi Kiri Kode telepon +353 Kode ISO 3166 IE Ranah Internet .ie .eu
Pasal 4 Konstitusi Irlandia menyatakan bahwa nama negara adalah Irlandia ; Bagian 2 dari Undang-Undang Republik Irlandia 1948 menyatakan bahwa Republik Irlandia adalah "deskripsi Negara".[ 7] Juga .eu , berbagi dengan negara-negara anggota Uni Eropa lainnya. Sebelum 2002, Irlandia menggunakan punt (pound Irlandia) sebagai mata uang yang diedarkan. Euro diperkenalkan sebagai mata uang akuntansi pada tahun 1999.
Irlandia (bahasa Irlandia : Éire , pelafalan [ˈeːɾʲə] ⓘ , bahasa Inggris : Ireland ,[ 8] diucapkan [ˈaɪrlənd] ( simak ) , lokal [ˈaɾlənd] ), dideskripsikan sebagai nama resminya, Republik Irlandia (bahasa Irlandia : Poblacht na hÉireann , bahasa Inggris : Republic of Ireland [ 9] ) adalah negara yang menempati lima per enam Pulau Irlandia yang terletak di Eropa bagian barat laut. Populasi Irlandia berjumlah lebih dari 4 juta jiwa dan merupakan negara anggota Uni Eropa . Wilayah Pulau Irlandia yang tidak dimiliki republik ini dimiliki oleh Irlandia Utara , negara bagian dari Britania Raya . Republik Irlandia berbatasan dengan Laut Irlandia di timur, Irlandia Utara di utara, dan Samudra Atlantik di barat dan selatan.
^ "CSO Census 2016 Chapter 6 - Ethnicity and Irish Travellers" (PDF) . Diakses tanggal 28 April 2017 .
^ "Introduction - CSO - Central Statistics Office" . www.cso.ie (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 23 June 2022. Diakses tanggal 23 June 2022 .
^ "Press Statement | Census 2016 Summary Results – Part 1" (PDF) . Central Statistics Office . 6 April 2017. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 25 April 2017. Diakses tanggal 30 April 2017 .
^ a b c d "World Economic Outlook Database, October 2021" . IMF.org . International Monetary Fund. Diarsipkan dari versi asli tanggal 31 December 2021. Diakses tanggal 8 January 2020 .
^ "Gini coefficient of equivalised disposable income – EU-SILC survey" . ec.europa.eu . Eurostat . Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 October 2020. Diakses tanggal 7 August 2022 .
^ "Human Development Report 2021/2022" (PDF) (dalam bahasa Inggris). United Nations Development Programme . 8 September 2022. Diakses tanggal 8 September 2022 .
^ John Coakley (20 August 2009). Politics in the Republic of Ireland . Taylor & Francis. hlm. 76. ISBN 978-0-415-47672-0 . Diakses tanggal 2 May 2011 .
^ Government of Ireland (1937). "Article 4" . Constitution of Ireland . Dublin: Stationary Office. The name of the State is Éire , or, in the English language, Ireland .
^ Government of Ireland (1948). "Article 2" . Republic of Ireland Act, 1948 . Dublin: Government of Ireland. It is hereby declared that the description of the State shall be the Republic of Ireland.