Sichuan

Infotaula de geografia políticaSichuan
Daftar provinsi Republik Rakyat Tiongkok Edit nilai pada Wikidata
四川省 (zh) Edit nilai pada Wikidata

Tempat
Edit nilai pada Wikidata
<mapframe>: Judul "China/Sichuan.map Edit nilai pada Wikidata.map" bukan merupakan halaman data peta yang sah
Negara berdaulatRepublik Rakyat Tiongkok Edit nilai pada Wikidata

NegaraRepublik Rakyat Tiongkok Edit nilai pada Wikidata
Ibu kotaChengdu Edit nilai pada Wikidata
Pembagian administratif
Penduduk
Keseluruhan81.100.000 Edit nilai pada Wikidata (2013 Edit nilai pada Wikidata)
Bahasa resmiBaima (en) Terjemahkan, Gyalrong (en) Terjemahkan, Tionghoa Baku, Choyo (en) Terjemahkan, A-Hmao (en) Terjemahkan, Muya (en) Terjemahkan, Naluo (en) Terjemahkan, Choni (en) Terjemahkan, Guiqiong (en) Terjemahkan, Lavrung (en) Terjemahkan, Aluo (en) Terjemahkan, Ersu (en) Terjemahkan, Bahasa Mong, Bouyei (en) Terjemahkan, Lisu (en) Terjemahkan, Amdo Tibetan (en) Terjemahkan, Northern Qiang (en) Terjemahkan, Southern Qiang (en) Terjemahkan, Tibet Khams, Horpa (en) Terjemahkan, Namuyi (en) Terjemahkan, Lipo (en) Terjemahkan, Mandarin, Tai Nüa (en) Terjemahkan, Zhaba (en) Terjemahkan, Shixing (en) Terjemahkan, Hakka, Nuosu (en) Terjemahkan, Northern Pumi (en) Terjemahkan, Hmong Njua (en) Terjemahkan, Narua (en) Terjemahkan, Stodse (en) Terjemahkan dan Wuding-Luquan Yi (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
AgamaTaoisme, Buddhisme, Gereja Katolik Roma, Protestanisme dan Islam Edit nilai pada Wikidata
Geografi
Luas wilayah485.000 km² Edit nilai pada WikidataError in convert: Unit name "km² <span class="penicon">[[File:OOjs UI..." is not known (help)
Titik tertinggiMount Gongga (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata  (7.556 m Edit nilai pada Wikidata)
Berbatasan dengan
Sejarah
Didahului olehChuannan (en) Terjemahkan, Chuanxi (en) Terjemahkan, Chuanbei (en) Terjemahkan, Chuandong (en) Terjemahkan dan Xikang (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Pembuatan7 Agustus 1952 Edit nilai pada Wikidata
Organisasi politik
Badan eksekutifPeople's Government of Sichuan Province (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Badan legislatifQ106036737 Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
• Kepala pemerintahanYin Li Edit nilai pada Wikidata (2016 Edit nilai pada Wikidata)
Ekonomi
PDB nominal4.859.880.000.000 ¥ Edit nilai pada Wikidata (2020 Edit nilai pada Wikidata)
Informasi tambahan
Zona waktu
ISO 3166-2CN-SC dan CN-51 Edit nilai pada Wikidata
Lain-lain
Kota kembar

Situs webLaman resmi

Sichuan (Hanzi: 四川, juga pernah dieja sebagai Szechwan atau Szechuan) adalah sebuah provinsi milik Republik Rakyat Tiongkok di sebelah baratlaut. Nama mutakhir provinsi ini, "四川", merupakan singkatan dari "四川路" (Sì Chuānlù), atau "Empat rangkaian sungai", yang juga merupakan singkatan dari "川峡四路" (Chuānxiá Sìlù), atau "Empat pertemuan sungai dan tebing", dinamai sedemikian mengikuti pembagian rangkaian yang ada menjadi empat bagian pada masa Wangsa Song Utara.[1] Ibu kotanya berada di Chengdu, sebuah pusat ekonomi yang penting di Tiongkok Barat. Provinsi ini kaya akan situs-situs bersejarah.

  1. ^ (Tionghoa) Asal Mula Nama Provinsi di Tiongkok Diarsipkan 2016-04-27 di Wayback Machine., People's Daily Online.

Developed by StudentB