Slenthem

Slenthem
Slenthem slendro
Alat musik perkusi
Nama lainGendèr panembung
Klasifikasi Idiofon
Hornbostel–Sachs111.222
(Metalofon pelat)
PenciptaEtnis Jawa
Alat musik terkait
Gendèr

Slenthem (bahasa Jawa: ꦱ꧀ꦊꦟ꧀ꦛꦼꦩ꧀) adalah salah satu instrumen gamelan yang terdiri dari lembaran lebar logam tipis yang diuntai dengan tali dan direntangkan di atas tabung-tabung dan menghasilkan dengungan rendah atau gema yang mengikuti nada saron (balungan) bila ditabuh. Karena termasuk keluarga gendèr, alat musik ini terkadang disebut gendèr panembung.[1] Seperti halnya pada instrumen lain dalam satu set gamelan, slenthem memiliki versi slendro dan versi pelog.

  1. ^ Setianto 2022, hlm. 4.

Developed by StudentB