Somalia Italia Somalia Italiana Dhulka Talyaaniga ee Soomaaliya الصومال الإيطالي | |||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
1889–1936 | |||||||||||||||
Somalia Italia | |||||||||||||||
Status | Koloni | ||||||||||||||
Ibu kota | Mogadiscio | ||||||||||||||
Bahasa yang umum digunakan | Bahasa Somali , Bahasa Italia , Bahasa Arab | ||||||||||||||
Agama | Islam, Katolik Roma | ||||||||||||||
Era Sejarah | Periode antar perang | ||||||||||||||
• Didirikan | 1889 | ||||||||||||||
• Dibubarkan | 1936 | ||||||||||||||
• A.O.I. | 1936-41 | ||||||||||||||
Mata uang | Lira Italia | ||||||||||||||
| |||||||||||||||
Somalia Italia (juga disebut Somaliland) adalah koloni Kerajaan Italia (Regno d'Italia) dari tahun 1880-an hingga tahun 1942 di wilayah Somalia. Akhir abad ke-19 memiliki dampak yang besar terhadap perkembangan situasi di Tanduk Afrika.