Peringatan: Page using
Template:Infobox station with unknown parameter "belowclass" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using
Template:Infobox station with unknown parameter "datastyle" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Stasiun Bogor Paledang (BOP) adalah stasiun kereta api kelas III/kecil yang terletak di Paledang, Bogor Tengah, Kota Bogor, Jawa Barat. Stasiun yang terletak pada ketinggian +246 meter ini termasuk dalam Daerah Operasi I Jakarta. Stasiun ini merupakan stasiun baru yang dibangun pada tahun 2012 dan diresmikan pada tanggal 9 November 2013 bersamaan dengan pengoperasian Kereta api Pangrango.[4] Stasiun ini berjarak sekitar 200 meter di sebelah selatan Stasiun Bogor.
- ^ Jarak Antar Stasiun pada Jaringan Jalur Kereta Api Nasional di Jawa (PDF). Bandung: PT Kereta Api Indonesia (Persero). 14 April 2023. hlm. 136. Diakses tanggal 12 Mei 2023 – via Direktorat Jenderal Perkeretaapian.
- ^ Subdit Jalan Rel dan Jembatan (2004). Buku Jarak Antarstasiun dan Perhentian. Bandung: PT Kereta Api (Persero).
- ^ a b Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 Januari 2020.
- ^ "Ratusan Warga Antusias Ikut Perjalanan Perdana KA Pangrango". Poskota News (dalam bahasa Inggris). 2013-11-09. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-11-08. Diakses tanggal 2019-11-08.