Wabah kolera Haiti

Wabah kolera Haiti
Haiti
TanggalOktober 2010 – Januari 2019
LokasiHaiti
Koordinat19°06′N 72°20′W / 19.100°N 72.333°W / 19.100; -72.333
PenyebabDugaan kontaminasi oleh pasukan penjaga perdamaian Perserikatan Bangsa-Bangsa.[1][2]
Korban
10.300 meninggal (seluruh negara)
Haiti 9.794 meninggal (28 Desember 2017)[3]
Republik Dominika 503 meninggal (28 Desember 2017)[3]
Kuba 3 meninggal (18 Oktober 2013)[4]
Meksiko 1 meninggal (18 Oktober 2013)[4]

Kasus:
819.790 (Haiti)
33.342 (Republik Dominika)
678 (Kuba)
190 (Meksiko)

Kasus tercatat di:

Wabah kolera Haiti adalah wabah kolera skala besar modern pertama, sebuah penyakit yang sempat dianggap telah ditekan karena penemuan sanitasi modern.[5][6] Penyakit tersebut muncul di Haiti pada Oktober 2010, tak lama seusai gempa bumi setahun sebelumnya. Sejak itu, kolera menyebar ke seluruh belahan Haiti dan menjadi endemik, menyebabkan tingkat penularan dan kematian yang tinggi.[7] Sekitar 800.000 orang Haiti terinfeksi kolera, dan lebih dari 9.000 orang meninggal, menurut Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).[8]

Walaupun awalnya terdapat upaya untuk menyembunyikan sumber wabah, berkat upaya penyelidikan jurnalis Jonathan M. Katz dan epidemiolog Renaud Piarroux,[9] diketahui bahwa kolera dibawa ke Haiti oleh pasukan penjaga perdamaian PBB dari Nepal.[10]

  1. ^ Katz JM (17 Agustus 2016). "U.N. Admits Role in Cholera Epidemic in Haiti". The New York Times. Diakses tanggal 25 April 2018. 
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama nyt160818
  3. ^ a b "Epidemiological Update Cholera 28 Dec 2017". paho.org. 
  4. ^ a b "Epidemiological Update Cholera 19 October 2013". WHO. Diarsipkan dari versi asli tanggal 24 Desember 2016. Diakses tanggal 19 Oktober 2013. 
  5. ^ Gelting R, Bliss K, Patrick M, Lockhart G, Handzel T (October 2013). "Water, sanitation and hygiene in Haiti: past, present, and future". The American Journal of Tropical Medicine and Hygiene. 89 (4): 665–670. doi:10.4269/ajtmh.13-0217. PMC 3795096alt=Dapat diakses gratis. PMID 24106193. 
  6. ^ Aibana O, Franke MF, Franke M, Teng JE, Teng J, Hilaire J, et al. (November 2013). "Cholera vaccination campaign contributes to improved knowledge regarding cholera and improved practice relevant to waterborne disease in rural Haiti". PLOS Neglected Tropical Diseases. 7 (11): e2576. doi:10.1371/journal.pntd.0002576alt=Dapat diakses gratis. PMC 3837010alt=Dapat diakses gratis. PMID 24278498. 
  7. ^ Piarroux R, Barrais R, Faucher B, Haus R, Piarroux M, Gaudart J, et al. (July 2011). "Understanding the cholera epidemic, Haiti". Emerging Infectious Diseases. 17 (7): 1161–8. doi:10.3201/eid1707.110059. PMC 3381400alt=Dapat diakses gratis. PMID 21762567. 
  8. ^ "New UN System Approach to Cholera in Haiti" (PDF). United Nations. Desember 2016. Diakses tanggal 28 Oktober 2018. 
  9. ^ Freichs RR (2016-04-07). Deadly River. ISBN 978-1501702303. 
  10. ^ Katz JM (2016-08-19). "The U.N.'s Cholera Admission and What Comes Next". The New York Times. ISSN 0362-4331. Diakses tanggal 26 April 2018. 

Developed by StudentB