Yohanes sang Rasul | |
---|---|
Rasul | |
Lahir | c. ca 5 M Betsaida, Galilea, Kekaisaran Romawi[1] |
Meninggal | ca 100 M (umur 95) tempat tidak diketahui,[2][3] kemungkinan di Efesus, Asia Minor, Kekaisaran Romawi |
Dihormati di | Semua denominasi Kekristenan yang memvenerasi santo |
Pesta | 27 Desember (Kristen ritus Barat) 26 September & 8 Mei (Kristen ritus Timur) |
Atribut | buku, ular di cawan, kuali, elang |
Pelindung | pengarang, teolog, penerbit, penjual buku, penyunting, pelukis. |
Santo Yohanes (bahasa Yunani Ιωάννης - Ioannes; "Tuhan adalah baik/pemurah"), atau disebut juga Yohanes Rasul, Rasul Yohanes, atau Yohanes sang Rasul untuk membedakannya dengan Yohanes Pembaptis, adalah salah satu dari kedua belas rasul Yesus Kristus. Ia adalah putra dari Zebedeus. Ibunya diyakini bernama Salome. Yohanes adalah saudara dari rasul Yakobus yang juga termasuk kedua belas rasul. Bapa-Bapa Gereja mengidentifikasinya sebagai Yohanes sang Penginjil, Yohanes dari Patmos, Yohanes sang Presbiter, dan Murid yang dikasihi Yesus, dan bersaksi bahwa ia hidup lebih lama dari rasul-rasul lainnya dan adalah satu-satunya rasul yang meninggal karena sebab-sebab alamiah, meskipun para sarjana modern terbagi dalam kebenaran klaim-klaim ini.
Tradisi mempercayai dia adalah penulis dari beberapa buku dalam Alkitab: Injil Yohanes, tiga surat (Surat 1 Yohanes, Surat 2 Yohanes, Surat 3 Yohanes) dan Wahyu kepada Yohanes. Buku-buku ini dikenal sebagai Sastra Yohanes.
(Candida Moss marshals the historical evidence to prove that "we simply don't know how any of the apostles died, much less whether they were martyred.")6Citing Moss, Candida (5 March 2013). The Myth of Persecution: How Early Christians Invented a Story of Martyrdom. HarperCollins. hlm. 136. ISBN 978-0-06-210454-0.
Nor do we have reliable accounts from later times. What we have are legends, about some of the apostles – chiefly Peter, Paul, Thomas, Andrew, and John. But the apocryphal Acts that tell their stories are indeed highly apocryphal.
— Bart D. Ehrman, "Were the Disciples Martyred for Believing the Resurrection? A Blast From the Past", ehrmanblog.org
Bart Ehrman
— Emerson Green, "Who Would Die for a Lie?", The big problem with this argument [of who would die for a lie] is that it assumes precisely what we don’t know. We don't know how most of the disciples died. The next time someone tells you they were all martyred, ask them how they know. Or better yet, ask them which ancient source they are referring to that says so. The reality is [that] we simply do not have reliable information about what happened to Jesus' disciples after he died. In fact, we scarcely have any information about them while they were still living, nor do we have reliable accounts from later times. What we have are legends.